Home » » Mengetahui Daftar Seluruh MAC Address Pada Suatu Subnet

Mengetahui Daftar Seluruh MAC Address Pada Suatu Subnet


Tips singkat kali ini masih juga seputar MAC address dan IP, tapi kali ini adalah bagaimana caranya mengetahui secara lengkap daftar MAC address dari seluruh IP address yang aktif dalam suatu subnet tertentu. Caranya sangat mudah, contoh nih, jika IP Anda 192.168.0.7 dengan subnet 255.255.255.0, maka Anda cukup ping ke alamat broadcast dari subnet tersebut: ping 192.168.0.255
Setelah itu ketikkan perintah arp seperti di bawah ini:
arp -a
Pada layar akan muncul seluruh daftar MAC address dari IP address yang aktif pada subnet tersebut.
Demikianlah tips singkat kali ini, semoga bermanfaat.

Terimakasih.
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

Rekan Bisnis Online Anda
Loading


 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Web TKJ - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modified by CaraGampang.Com
Proudly powered by Blogger